Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva

Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva
Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva

Hallo sobat Loggers kembali lagi dengan kami yang selalu memberikan infromasi terupdate seputar berita teknologi , games , dan tutorial menarik lainnya.Nah pada postingan kali ini kita akan memberikan tutorial cara membuat logo secara online dengan canva dan pastinya hasil logonya gak kalah keren dibanding CorelDraw atau photoshop.

Sebenarnya ini tutorial membuat logo ini saya peruntukan bagi kalian yang tidak memiliki sistem pc yang mumpuni atau pun software desain grafis seperti Photoshop dan coreldraw maka dari itu tekloggers akan memberikan tutorial versi gratisnya.

Agar tidak terjadi kesalahan pada saat proses pembuatan logo mohon untuk membaca sampai selesai ya.

Langkah - Langkah Membuat Logo Keren Secara Gratis Online

Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva

1.Pertama - tama seperti biasa silahkan buka pc/laptop kalian dan buka halaman berikut ini : https://www.canva.com/id_id/membuat/logo/.Dan klik pada bagian "Mulai Buat Desain Logo Khusus".

Untuk mencoba fitur ini sebelumnya kalian harus mendaftar akun canva terlebih dahulu :

[-]Silahkan klik pada bagian "Masuk" atau klik tautan ini,


[-]Setelah itu pilih beberapa opsi sesuai kategori disini saya menggunakan bisnis kecil /startup blog ,


[-]Jika kalian punya akun Google ,klik saja tombol daftar dengan akun Google tapi jika belum punya bisa menggunakan email , jika sudah berhasil terdaftar jangan lupa untuk memverifikasi akun lewat email.

2.Kedua kembali lagi ke awal jika sudah punya akun klik pada mulai buat desain logo khusus , maka kalian akan dialihkan ke halaman editor canva seperti ini:



3.Nah silahkan kalian pilih tampilan template yang kalian ingin kan dengan mengklik tombol layout disamping.
Contohnya saya mengambil desain template yang ini:


4.Kalian juga dapat menambahkan atribut lain seperti garis , dan bentuk atau animasi lain pada menu "Elemen". Silahkan pilih yang kalian suka disini saya mengambil dua elemen garis

Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva


5.Selanjutnya tambahkan deskripsi pada logo kalian bisa slogan atau kalimat yang menjelaskan perusahaan atau website kalian ,carabya masuk ke menu "Teks" kemduian klik "tambahkan sub judul" silahkan diatur juga ukurab teks , warna dan jenis fontnya.

Cara Membuat Logo Keren Secara Online Dengan Canva

6.Terakhir jika semua desain sudah selesai atau kalian sudah yakin dengan logo yang kalian buat ,selanjutnya adalah klik tombol "unduh" di atas pojok kanan seperti yang ditandai panah merah:


Taraa logo kalian sudah jadi dan siap dipakai ,berikut adalah contoh logo yang tadi sudah kami buat gimana keren bukan? Kalian juga bisa kok membuat desain logo yang lebih bagus dari ini tinggal tambahin bumbu kreatifitasnya lagi

Oh iya kalau kalian tidak mempunyai pc/laptop kalia tetap bisa kok menggunakan android berikut adakah link download aplikasi Canva : 


Ok itulah tadi tentang cara membuat logo keren secara online dengan canva gratis .Jika ada paduan yang masih belum dimengerti silahkan tulis di kolom komen ya😉,jangan lupa untuk terus kunjungi website kami agar mendapatkan tutorial grafis keren lainnya

Suka sama Artikel Kami Diatas?

Yuk Follow Juga Akun Sosial Media Kita Di Facebook dan Instagram.
Bantu juga Tekloggers untuk tetap hadir dengan Berdonasi.Yuk gabung, Tekloggers lagi butuh dua content writter nih

Online Store

Nyari Produk Digital? Dimari Aje BosQuh

Netflix Premium

Spotify Premium

Canva Pro

GDrive Unlimited